Posting masih bertema bottle cover. Kali ini membuat bottle cover menggunakan benang katun lokal. Hasilnya akan berbeda ketika menggunakan benang polychery. Tekstur polychery yg lentur membuat rajutan lebih padat dan elastis, sedangkan benang katun kurang elastis. Jadi jika ingin merajut bottle cover harus benar-benar di ukur diameter botol dan disesuaikan dengan pola.
Wednesday, March 9, 2016
Friday, March 4, 2016
Crochet - Bottle Cover
Minggu lalu saya iseng lihat cover tupperware eco siswa di kelas. Covernya sederhana memakai benang polycherry. Karena saya masih dalam tahap belajar, saya langsung foto cover nya. Kali aja bisa mengikuti pattern-nya.
Untuk diketahui bahwa saya baru memulai lagi merajut sejak bikin cardigan #Nadheera. Cardigan #Nadheera ternyata bagian leher kekecilan. Jadi gagal dipakai.
Subscribe to:
Posts (Atom)